Kamis, 16 September 2010

Mengembalikan Icon Recycle Bin yang terhapus



Lagi, gue dapet tutorial yang dikirimkan di email gue. Kali ini untuk mengaktifkan kembali icon recycle bin yang tidak sengaja terhapus.

Oke, langsung ke caranya.


T: Secara tidak sengaja, putra saya menghapus ikon Recycle Bin di desktop note book
saya yang menggunakan sistem operasi windows xp. bisakah Recycle bin yang biasanya
terdapat di kanan bawah layar ini dikembalikan?



J: Ada dua cara yang bisa anda coba untuk mengembalikan Recycle bin Anda.
Cara pertama:
1.Klik Kanan area kosong di desktop
2.Pilih [Propertis].
3.Klik tab [Desktop].
4.Klik tombol [customize Desktop...]
5.Klik [Restore Default].
6.Tutup semua jendela dan restart windows

Cara Kedua:
1.klik [Start]>[Run...]Lalu Ketik regedit.
2.Masuk ke HKEY_LOCAL_MACHINE > SOFTWARE > Microsoft > Windows > Current Version > Explorer > Desktop > NameSpace.
3.Pada sisi kanan window ,klik [NEW]>[KEY] dan masukan {645FF040-
5081-101B-9FOS-00AA002F954E} sebagai nama key yang baru .
4.Tekan [Enter].
5.Tutup Registry Editor dan restart Windows


6 komentar:

  1. apakah ada cara lain soalnya saya pakai cara ini tetep tidak muncul

    BalasHapus
  2. gampang gan, pke tune up utilities,
    caranya start-all program-tuneup utilities-tuneup repair wizard- centrang "Recylce Bin" icon no longer displayed-next-next-liat tuh di desktop agan . . .

    BalasHapus
  3. gak bisa tuh,mlh gak bisa crt

    BalasHapus
  4. Klik Start —> Run.
    Pada kotak dialog Run ketikan “Regedit” —> OK
    Kemudian : HKEY_LOCAL_MACHINE —> SOFTWARE —> Microsoft —> Windows —> CurrentVersion —> Explorer —> Desktop —> NameSpace
    Klik kanan pada NameSpace —> New —> Key
    Ketikan kode berikut : {645FF040-5081-101B-9F08-00AA002F954E} —> Enter
    Klik Folder baru tersebut. Pada jendela sebelah kanan Klik Double pada (Default) —> Modify
    Pada kotak Value Data ketikan : Recycle Bin —> OK
    Keluar dari Registry Editor
    Pada desktop klik kanan —> Refresh

    BalasHapus
  5. makasih gan infonya....
    ane gak sengaja trhapus nih..

    BalasHapus
  6. @Anonymous, tetep ga bisa gan

    BalasHapus