CMIIW.:)
Setelah coba googling sana sini, gue temuin artikel menarik mengenai apa itu bugs "cve-2014-6271" disini. Dan bahkan dari situs exploit, sudah ada tools exploit untuk bugs tersebut. Wah, berbahaya juga ya... :(
Dari situs Ubuntu, gue dapet cara mudah mendeteksi bugs ini dan ternyata team security ubuntu sudah memberikan patch terbaru untuk bugs ini.
Berikut yang gue lakukan :
1. Test vulnerability dengan kode dibawah ini
env x='() { :;}; echo vulnerable' bash -c 'echo hello'
2. Apabila ditemukan pesan seperti ini, maka linux ada memiliki vulnerable.
3. Update bash menggunakan repo yang ditetapkan dengan command ini
sudo apt-get update && sudo apt-get install bash
4. Cek kembali dengan kode diatas, apabila pesannya seperti dibawah ini untuk sementara server kita telah aman dari bugs tersebut.
Sumber :
1. http://web.nvd.nist.gov/view/vuln/detail?vulnId=CVE-2014-6271
2. http://www.exploit-db.com/exploits/34766/
3. http://askubuntu.com/a/528102